Kamis, 09 Juni 2011

Lomba Pencak Silat di GOR UNY


Pagi itu berapa hari sebelum pertandingan, aku mendaftar pertandingan pencak silat, aku berlatih terus- menerus, sampai menurunkan berat badan, aku menurunkan berat badan hampir 3 kg, tetapi aku tetap semangat. Pada hari pertama pertandingan dimulai aku memenangkannya dengan mudah karena musuhku tidak datang. Pada hari ke dua, aku bertanding melawan salah satu smk di bantul, pada sa’at penimbangan, aku sempat gugup, karena musuhku sangat besar, lebih besar dariku, tetapi sa’at aku memakai body protector aku sudah tenang. Pada pertandingan itu aku kalah, dan sempat di banting olehnya dua kali. Padahal semua kemampuanku sudah aku keluarkan, tetapi berhubung musuhku lebih hebat, tetapi aku menyadarinya. Tetapi aku kalah merasa tidak nyaman karena yang menjadi wasit itu pendekarku sendiri, dari aku bertanding pencak silat ini baru kali ini aku kalah dalam permainan pertama, sebelumnya aku pernah ikut lomba kmz atau Muhammad zain cup, aku mendapatkan juara 3, dan setelah itu ikut lomba popda tingkat pelajar sma sekota jogja, dan pada lomba tersebut aku mendapatkan juara 3 juga. Tetapi hal itu semua aku syukuri karena aku bisa mengikuti lomba tersebut.

0 komentar:

Posting Komentar